Peluncuran situs anarkis[dot]org di Yogyakarta


_MG_4292


_MG_4297


_MG_4330


_MG_4346


_MG_4305


_MG_4302


_MG_4301


_MG_4343


_MG_4307


_MG_4331


_MG_4299

Peluncuran situs anarkis[dot]org yang baru ini digelar di Student Center UIN Sunan Kalijaga, Yogyakarta, pada 26 Juni 2015. Acara ini terselenggara berkat kerja sama antara Tim Redaksi anarkis[dot]org dengan LPM Arena UIN Sunan Kalijaga. Sedikitnya 100 orang hadir dalam pelucuran sekaligus diskusi mengenai peran Anarkisme dalam gerakan sosial di Indonesia ini.